Jumat, 19 Agustus 2016

Lomba Esai Mahasiswa Tingkat Nasional PIKIR 2016


Assalamu’alaikum Wr. Wb. 😊
Salam Ilmiah Para Cendekiawan Muda Indonesia!!
Ada kabar gembira nih buat rekan-rekan sekalian.
Unit Kegiatan Mahasiswa Lembaga Kreativitas Ilmiah Mahasiswa Penelitian dan Penalaran (UKM LKIM-PENA) Universitas Muhammadiyah Makassar kembali mengajak dan mewadahi kalian untuk berinovasi secara ilmiah melalui “Lomba Esai Mahasiswa Tingkat Nasional” yang merupakan salah satu item lomba dari “PIKIR (Pekan Ilmiah dan Kreativitas Remaja) 2016”.
Lomba Esai Mahasiswa Tingkat Nasional ini mengangkat tema:
“Pemanfaatan SDA melalui Pengembangan Iptek menuju Indonesia Emas 2045”
Timeline:
- Pengiriman Esai : 20 Agustus – 03 Oktober 2016
- Pengumuman Finalis : 08 Oktober 2016
Untuk ketentuan lomba silahkan unduh di : 
http://www.lkimpena.org/2016/08/panduan-lomba-esai-mahasiswa-tingkat-nasional-pikir-2016.html

- Facebook: PIKIR 2016 LKIM-PENA
Info Lebih Lanjut:
Rahman : 085241080210
Surya : 085399226774
Hikma : 085756922455
”Anda tak akan pernah menang jika Anda tidak pernah memulai.” - Helen Rowland
Nah, ayo tunggu apa lagi? Mulailah berkarya dan kirim segera esai terbaik kalian!! 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar